menggiring bola dalam permainan sepak bola

2024-05-06


Berikut langkah-langkah melakukan menggiring bola dengan menggunakan kaki luar: ADVERTISEMENT. 2. Menggiring Bola dengan Kaki Bagian Dalam. Sama halnya dengan menggiring bola menggunakan kaki luar, ada beberapa cara untuk melakukannya dengan kaki bagian dalam, yaitu: 3. Menggiring Bola dengan Punggung Kaki.

1. Sepak bola adalah salah satu olahraga yang paling populer di seluruh dunia. 2. Menggiring bola adalah salah satu dasar permainan sepak bola yang harus dikuasai oleh para pemain. 3. Kombinasi gerakan kaki, betis, lutut, dan kepala dapat membantu para pemain menguasai menggiring bola. 4.

Setidaknya ada dua jenis menggiring bola dalam permainan sepakbola, yaitu speed dribbling dan closed dribbling. Speed driblling adalah teknik menggiring bola yang dilakukan dengan melakukan tendangan bola ke arah depan sambil berlari cepat. Sedangkan Closed driblling adalah teknik menggiring bola yang dilakukan ketika mendapat himpitan dari lawan.

KOMPAS.com - Menggiring bola adalah salah satu teknik dasar dalam sepak bola. Teknik menggiring bola yang efektif biasanya menggunakan kaki bagian luar atau punggung kaki. Mengapa demikian? Hal ini karena keuntungan yang didapat dalam menggunakan kaki bagian luar lebih banyak dibanding dengan bagian dalam.

Menggiring bola merupakan suatu gerakan membawa bola dengan cepat ke depan yang kita sering lihat menggunakan kedua kaki berganti-gantian. Selain mengenal teknik dasar menendang bola dalam sepak bola, menggiring bola lebih mendasar lagi dan tujuannya tentu adalah supaya bisa mendekati jarak sasaran.

Keterampilan dasar menggiring bola atau disebut juga melakukan dribbling wajib dikuasai oleh seorang pemain sebagai teknik dasar dalam permainan sepak bola. Dalam pelaksanaannya, pemain perlu memperhatikan gerak arah bola dalam menggiring. Sebab, lawan terus berupaya merebut bola.

KOMPAS.com - Dalam permainan sepak bola, teknik membawa bola dan mengubah arah dengan sentuhan-sentuhan kaki yang cepat dinamakan menggiring bola atau dribbling. Menggiring bola merupakan salah satu teknik dasar yang harus dikuasai oleh seorang pemain sepak bola.

Untuk menggiring bola, atau membawa bola menyusuri lapangan, Anda harus mengumpan bola bolak-balik dengan bagian dalam kedua kaki. Pada saat yang sama, lakukan gerakan congklang saat menyusuri lapangan, jangan hanya sekadar berlari. Dengan bercongklang, bola akan selalu terjaga dekat dengan kaki.

JawaPos.com — Kasus kontroversial mencuat dalam dunia sepak bola Indonesia ketika Wahyudi Hamisi, gelandang bertahan PSS Sleman, diberikan sanksi larangan bermain selama tiga pertandingan oleh ...

Secara umum, gerak dasar dalam permainan sepak bola mini hapir sama dengan sepak bola biasa. Gerak dasar permainan ini, antara lain : menendang, mengumpan, mengontrol, menggiring, dan menembak. Hal yang membedakan sepak bola mini dengan sepak bola biasa adalah dalam sepak bola mini lebih menekankan pada penguasaan gerakan mengontrol dan ...

Peta Situs